Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ) adalah jurnal ilmiah Teknik Sipil yang diterbitkan oleh Program Studi Teknik Sipil Unsultra, dengan frekuensi terbitan 2 (dua) kali dalam setahun yaitu bulan April dan Oktober. Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ) menjadi sarana publikasi bagi para akademisi, peneliti, praktisi, dan atau perorangan/kelompok lainnya (umum) di bidang ilmu Teknik Sipil, Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ) secara umum memiliki lingkup kajian di bidang : Mekanika & Rekayasa Struktur Gedung, Pelabuhan & Rekayasa Pantai, Rekayasa Jembatan, Rekayasa & Sumber Daya Air, Manajemen Konstruksi/Proyek, Jalan Raya & Sistem/Manajemen Transportasi,  Geoteknik dan Pemetaan Wilayah. Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ) 7 Indexing : Google Scholar, GarudaSinta 5DimensionsCrossRefOrchid E-ISSN : 2716-1714, memegang prinsip bahwa semua penelitian adalah untuk kepentingan masyarakat luas, penelitian ini harus dikembalikan kepada masyarakat tanpa batas dan diskriminasi, melayani masyarakat secara universal dan transparan, terutama yang bergerak di bidang jasa konstruksi, itu sebabnya Jurnal Teknik Sipil Sultra dapat diakses secara Online, Terbuka dan Bebas (Gratis) di semua publikasi penelitian. Kami sangat ingin para penulis bergabung dengan kami dalam konsep akses terbuka ini.

Journal title : Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ)
Language : English (preferred), Indonesia
ISSN : 2716-1714
Frequency : 2 issues per year (Semiannual)
DOI : 10.54297/sciej
OAI : https://jurnal-unsultra.ac.id/index.php/scej/oai
Editor-in-chief : Sufrianto, SE.,M.Si
Publisher : Program Studi Teknik Sipil Unsultra

Current Issue

Vol 5 No 2 (2024): Sultra Civil Engineering Journal (SCiEJ)

Terbitan Ke Sepuluh ini terdiri 12 Artikel Fokus pada Pembahasan tentang : Analisis Manajemen Konstruksi Pada Pembangunan Ruas Jalan Rate-Rate Dalam Kota, Efektivitas Metode Zero One Dalam Manajemen Resiko Pekerjaan Konstruksi Gedung Berlantai (Studi Kasus Gedung Kuliah Fakultas Kehutanan Dan Ilmu Lingkungan Universitas Halu Oleo Kendari), Penggunaan Standar Metode Work Breakdown Structure (WBS) Pada Proyek Pembangunan Gudang BPBD dan Rumah Jabatan Dandim, Analisis Hubungan Volume, Kecepatan Dan Kepadatan Lalu Lintas Di Ruas Jalan Slamet Riyadi Kartasura, Pemanfaatan Limbah Hidrogel Popok Bayi Sebagai Bahan Campuran Pembuatan Bata Ringan, Analisis Pengaruh Pasir Pantai Wahede Kabupaten Barru Terhadap Kuat Tekan Dan Tarik Belah Beton, Studi Perilaku Pengendara Remaja Generasi Z Terhadap Keselamatan Berlalu Lintas di Kabupaten Enrekang, Pemanfaatan Limbah Beton Sebagai Pengganti Agregat Kasar Dengan Penambahan Adittive Beton Mix Terhadap Nilai Kuat Tekan Beton, Perbandingan Kinerja Marshall Pada Campuran Aspal AC-WC Menggunakan Plastik Polypropilene (PP) Dan Plastik High Density Polyethylene (HDPE), Analisis Kinerja Lalu Lintas di Ruas Jalan Pemuda Kabupaten Kolaka, Analisis Pengaruh Ukuran Maksimum Agregat Kasar Terhadap Kuat Tekan dan Porositas Pada BetonĀ  Normal, Kinerja Waktu Pelaksanaan Proyek Pekerjaan Jalan Di Kabupaten Kolaka Utara (Studi Kasus Jalan Poros Lasusua Desa Totallang)

Published: 2024-10-25

Articles

View All Issues